10 November 2017

Zhask, Hero Baru Mobile Legends yang Mempunyai 4 Skill

Zhask, Hero Baru Mobile Legends yang Mempunyai 4 Skill
Image: VY Gaming

Zhask, Hero Baru Mobile Legends yang Mempunyai 4 Skill - Pada update di Advanced Server kali ini, Mobile Legends telah mengeluarkan Hero Baru lagi bernama Zhask. Seminggu sebelum Zhask dirilis di Advanced Server, ada Hero Baru Role Tank yang bernama Hylos. Dan Hylos sendiri belom dirilis di Server Global.

Biasanya, jika akan muncul Hero Baru di Advanced Server, Hero tersebut akan muncul apabila Hero Baru yang sudah muncul di Advanced Server telah dirilis di Server Global. Nah loh, bingung kan? Ok akan saya jelaskan dengan menggunakan nama Hero.

Misal, ada  Hero Baru bernama Alpha yang telah muncul di Advanced Server. Setelah beberapa hari, Hero tersebut sudah dirilis di Server Global. Dan kemudian muncul lagi Hero Baru di Advanced Server bernama Saber. Kira-kira seperti itu.

Sedangkan pada Update kali ini, pihak Moonton mengeluarkan Hero Baru dengan jangka waktu yang berbeda. Bisa kita lihat dari Hylos yang belum dirilis di Server Global, tetapi sudah muncul lagi Hero Baru bernama Zhask di Advanced Server. Kira-kira apa ya, alasan pihak Moonton mengeluarkan Hero Baru secepat itu? Daripada sobat pusing mikirin itu, mending sobat simak ulasan tentang Hero Baru bernama Zhask berikut ini, hehee.

Zhask, Hero Baru Mobile Legends yang Mempunyai 4 Skill


Zhask, Hero Baru Mobile Legends yang Mempunyai 4 Skill

Zhask merupakan Hero Baru Mobile Legends Role Mage dengan spesialitas untuk Push serta Poke. Jika dilihat dari segi penampilan, Hero ini bisa dibilang adiknya Argus, karena emang mirip sih, hehehe. Zhask dijual dengan harga 32.000 BP (Battle Point), harga tersebut setara dengan role Mage lainnya, seperti Odette, Kagura, Harley, dan Vexana. Jika Hero lainnya hanya ada 3 Skill, berbeda dengan Zhask, Hero ini mempunyai 4 Skill. Wow! Cukup menarik untuk dibeli bukan? Nah, untuk lebih jelasnya lagi, simak ulasan 5 Ability (4 Skill + 1 Pasif) dari Zhask berikut ini.

Skill 1 - Nightmaric Spawn

Mengeluarkan Bayangan Sendiri sebanyak 2 (Bisa dihit) . Mengehit musuh terdekat, menambah attack speed, magic power, dan slow musuh. Setiap hit yang kena (stack 5x). 20% Kalo Lagi Ngehit bisa keluarin [Death Ray], bayangan tersebut akan menerima damage lebih sakit dari hero biasa (2x) - [Death Ray] : Mengurangi 10% HP musuh secara instant

Skill 2 - Nightmaric Intrusion

Melempar bola planets mirip seperti skill 2 Cyclops (magic damage yang kuat), tapi bola yang dilemparkan tersebut berbentuk lurus (berjumlah 5). Jika lawan mengenai bola yang sama 5x . Lawan akan menerima stun selama 1.5s

Skill 3 - Hivemind Duplicates

Memakai skill 1 (Bayangan) dan Bayangan tersebut masuk ke tanah . Setelah beberapa saat, akan muncul bayangan tersebut dari tanah ke musuh yang sudah di target . Jika bayangan itu tidak dibunuh. Akan meledak menimbulkan magic damage yang sangat sakit + slow untuk enemy (kira-kira 50%) . Jika tidak dibunuh , maka bayangan tersebut akan mengehit kamu sampe durasi bayangan tersebut habis . Bisa dikeluarkan bersama skill 1 (2 bayangan).

Ultimate Skill - Dominator's Descent

Meningkatkan Kekuatan Bayangan Skill 1. Meningkatkan 2x kecepatan serangan, 2x damage, dan defense + HP bayangan sama dengan bentuk asli si Zhask . Durasi masih ditentukan oleh moonton / developer [Bekerja dengan item].

Passive - Eradication

Jika mati, akan mengeluarkan bayangan dan meledak (magic damage yang sakit) . Bayangan tersebut mempunyai 1 HP, jika dihit akan meledak (magic damage yang sakit).

Gameplay Zhask


Bagaimana? Cukup menarik bukan skill-skill dari hero yang satu ini? Jika sobat ingin lebih jelas tentang skill-skill dari Zhask, silahkan lihat Video Gameplay Zhask dari Blue Panda berikut ini.


Nah, itulah ulasan tentang Hero Baru Mobile Legends, Zhaks. Bagaimana pendapat sobat tentang hero baru yang satu ini, terlalu OP atau gimana? Berikan pendapat kalian di kolom komentar ya!

Artikel Terkait

21 komentar

kapan realeasenya mamang ?

This comment has been removed by the author.

bajingan ni hero mirip gravelord azir, skillnya mirip heimerdinger bisa summon robot. ga abis2 bikin ulah mulu ni mobalog anjing

Kapan rilis nya Hiro zhask ni.

kapan release nya bang, kali aja tau

Saya udh ngumpulin koin, kpn lirisnya bung

Rilisnya Tgl 27 November Gan.

Kapan nih BP w udah 30k :'v

gan kira² yg mampu lawan zhack herro apa ya gan . wah wah ngerii nih . bisa² rank gua jadi keok dari awal

Kira² hero shask dirilis nya jam brp???

Cepat rilis donk...BP saya udh 43k :v

Hari ini udah tanggal 28 november kok belum liris juga!!!

Hari ini udah tanggal 28 november kok belum liris juga!!!

Kok hari ini pun belum lagi...

Kok hari ini pun belum lagi...

Aaaa.. Kena tipu .. Berita asuu... !!!

Gue nungguin ini sampe BP 40rb belum juga keluar *lol

Sekarang nih update nya, gue udah make beberapa kali

Buat pengguna android dan iOS, nih ada app buat dapetin Diamond Mobile Legends Gratis, Voucher Arena of Valor Gratis, secara mudah tanpa modal dan legal modal HP aja, bisa ditukerin juga sama STEAM gift card, Diamond Rules of Survival, Gems COC , Google Play gift card, paypal, facebook giftcard, Xbox,PlaystationStore, Amazon, ItunesGiftCard, dll
1. Download aplikasi Whaff Rewards di playstore
2. Setelah ke install buka appnya
3. Setelah di buka klik tombol login, login ajaa pake akun facebook kalian
4. Terdapat captcha, isi sesuai captcha yang muncul
5. Abis itu ada kotak invitation code, masukan kode premium FN85301
6. Setelah masukan kode premium diatas kalian akan dapat bonus $0.30, lumayan kaan, kalian tinggal ngumpulin deh sampe 10$.
7. Wajib download aplikasi yang ada di app tersebut, agar dollar dapat bertambah lebih cepat
8. Setiap download aplikasi kalian akan mendapat hadiah sebagai reward, hadiahnya bisa $0.17, $0.22 sampe $0.66
9. Setiap hari kalian pun akan mendapat reward bila setelah di download aplikasi tersebut tidak di uninstall lagi lumayan kaan setiap hari Uang kalian bertambah hehehe
10. Setelah terkumpul $10 baru deh kalian bisa tukerin ke voucher google play,
11. Terus kalian juga bisa tukerin sama Google Play gift card (Diamond Mobile Legends, Voucher Arena of Valor, Diamond Rules of Survival, Gems Clash of Clans, dll), steam gift card , paypal, facebook giftcard, Xbox,PlaystationStore, Amazon dan ItunesGiftCard

Jangan lupa share trik ini ya

Thanks for adding value to the discussion. Also check the college park municipal court


EmoticonEmoticon